Jumat, 08 Juli 2011

RPP K3 sem.2 SMK


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
A.  Identitas
Nama Sekolah                  : SMK Bina Pendidikan 3
Mata Pelajaran                : Kompetensi Kejuruan
Kelas/Semester               : XI / 2
Pertemuan Ke-                : ...................................
Alokasi Waktu                 : ( Jumlah pertemuan dikalikan dengan waktu belajar)
Standar Kompetensi       : Mengikuti prosedur keamanan, keselamatan  dan kesehatan
                                             kerja
Kompetensi Dasar                      : Mengikuti prosedur keamanan, keselamatan, dan kesehatan
                                            kerja
Indikator                          : 
Ø  Mengikuti prosedur keamanan, kesehatan, dan keselamatan kerja dengan benar
Ø  Mengidentifikasi dan melaporkan pelanggaran prosedur kesehatan dan keselamatan kerja
Ø  Membuat laporan segala bentuk perilaku dan kejadian-kejadian yang mencurigakan pada orang yang berwenang
B.  Tujuan Pembelajaran  :
Ø  Setelah mendapatkan informasi tentang keamanan kerja, siswa diharapkan dapat mengidentifikasi keamanan di lingkungan kerja
Ø  Setelah memperoleh informasi tentang kesehatan dan keselamatan kerja, siswa diharapkan dapat mengidentifikasi kesehatan dan keamanan dengan benar sesuai aturan perusahaan dan pemerintah
Ø  Setelah melakukan tanya jawab, siswa diharapkan dapat mengidentifikasi dan membuat laporan pelanggaran kemanan, kesehatan, dan keselamatan yang terjadi di tempat kerja kepada pihak terkait.
Ø  Setelah melakukan tanya jawab mengenai hal-hal yang berkaitan dengan keamanan, siswa diharapkan dapat melaporkan segala bentuk perilaku dan kejadian-kejadian yang mencurigakan pada orang yang berwenang


C.  Materi Pembelajaran    :
Ø                    Identifikasi kesehatan di lingkungan kerja
Ø                    SOP kesehatan, keselamatan dan keamanan di tempat kerja
Ø                    Hukum kesehatan dan keselamatan kerja yang berlaku secara Internasional
Ø                    Prosedur keselamatan, dan keamanan yang berlaku di industri
D.  Metode Pembelajaran  :
Ø  Ceramah
Ø  Tanya jawab
E.   Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
1.   Kegiatan Awal :
Ø Mengecek kesiapan belajar siswa dan ruang kelas
Ø Apersepsi
Ø Penyampaian tujuan
2.   Kegiatan Inti    :
Ø  Siswa menjelaskan pengertian kemanan, kesehatan, dan keselamatan kerja
Ø  Siswa mengidentifikasi tujuan kemanan, kesehatan, dan keselamatan kerja
Ø  Siswa menyebutkan dan menjelaskan pasal-pasal dalam undang-undang ketenagakerjaan yang berkaitan dengan keamanan, kesehatan, dan keselamatan kerja
Ø  Siswa mencermati hukum kesehatan dan keselamatan kerja yang berlaku secara internasional
Ø  Siswa mengemukakan upaya-upaya pencegahan kecelakaan kerja agar tujuan kesehatan dan keselamatan kerja dapat tercapai
Ø  Siswa mengidentifikasi hal-hal yang berkaitan dengan keamanan
Ø  Siswa membuat laporan kejadian pencurian/kejadian yang mencurigakan baik secara lisan maupun tulisan
3.   Kegiatan akhir :
Ø  Siswa mengerjakan latihan soal
Ø  Siswa melakukan tanya jawab
Ø  Guru memberikan penguatan
Ø  Guru memberikan penilaian

F.  Sumber Belajar    : Modul Mengikuti prosedur keamanan, keselamatan  dan 
                                   kesehatan kerja, penerbit Trans.
G.  Penilaian :
Ø  Teknik                        : Penilaian  proses dari hasil perkembangan pemahaman dan     
 pekerjaan  siswa
Ø  Instrument     : Tes formatif tertulis bentuk pilihan ganda dan atau essay


Gn.Putri,  Juli 2010
Mengetahui:
Kepala Sekolah                                                                                  Guru Mata Pelajaran


(                      )                                                                                    Nurdin Arivin
                                               
















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
A.  Identitas
Nama Sekolah                  : SMK Bina Pendidikan 3
Mata Pelajaran                : Kompetensi Kejuruan
Kelas/Semester               : X / 2
Pertemuan Ke-                : ...................................
Alokasi Waktu                 : ( Jumlah pertemuan dikalikan dengan waktu belajar)
Standar Kompetensi       : Mengikuti prosedur keamanan, keselamatan  dan kesehatan
                                             kerja
Kompetensi Dasar                      : Menghadapi situasi-situasi darurat/emergency   
Indikator                          : 
Ø  Mengidentifikasi keadaan darurat beserta potensinya dan menentukan tindakan yang dibutuhkan
Ø  Mengikuti prosedur keadaan darurat sesuai prosedur perusahaan
Ø  Meminta bantuan dari rekan sejawat dan atau orang yang mempunyai wewenang
Ø  Membuat laporan secara rinci mengenai keadaan darurat sesuai dengan aturan
B.  Tujuan Pembelajaran  :
Ø Setelah melakukan analisa tentang kondisi bahaya di tempat kerja, siswa diharapkan dapat mengidentifikasi keadaan darurat beserta potensinya dan mengambil tindakan yang dibutuhkan
Ø Setelah menerima informasi tentang bahaya di tempat kerja, siswa diharapkan dapat bersikap apresiatif terhadap pencegahan terjadinya situasi darurat
Ø Setelah diberikan penjelasan, siswa diharapkan dapat mengulang kembali informasi tentang jenis-jenis bahaya di tempat kerja yang disampaikan oleh guru
Ø Setelah melakukan pengamatan, siswa diharapka dapat mengikuti tanda-tanda peringatan bahaya di tempat kerja dan di tempat umum
Ø Setelah diberikan penjelasan, siswa diharapkan dapat mengenali karakteristik tamu/pelanggan yang mencurigakan
Ø Setelah melakukan observasi ke beberapa tempat, siswa diharapkan dapat menentukan langkah prosedur keadaan darurat yang tepat yang disesuaikan dengan kondisi tempat tersebut
Ø Setelah diberikan penjelasan, siswa diharapkan dapat mengoperasikan perlengkapan siatuasi darurat
C.  Materi Pembelajaran    :
Ø                    Kondisi bahaya di tempat kerja
Ø                    Perlengkapan yang digunakan dalam situasi darurat
Ø                    Langkah-langkah situasi darurat (evakuasi)
D.  Metode Pembelajaran  :
Ø                    Ceramah
Ø                    Tanya jawab
Ø                    Latihan
E.   Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
1.                                                                           Kegiatan Awal            :
Ø  Mengecek kesiapan belajar siswa dan ruang kelas
Ø  Apersepsi
Ø  Penyampaian tujuan
2.      Kegiatan Inti              :
Ø  Siswa melakukan analisa tentang kondisi bahaya yang mungkin timbul di tempat kerja
Ø  Siswa menjelaskan sikap apresiatif terhadap pencegahan terjadinya siatuasi darurat
Ø  Siswa menyebutkan jenis-jenis bahaya yang mungkin timbul di tempat kerja
Ø  Siswa mengartikan tanda-tanda peringatan bahaya di tempat kerja
Ø  Siswa mengenali karakteristik tamu/pelanggan yang mencurigakan
Ø  Siswa menentukan prosedur penanganan keadaan darurat yang tepat sesuai dengan kondisi tempat kerja
Ø  Siswa mengoperasikan perlengkapan penanganan situasi darurat
3.      Kegiatan akhir           :
Ø  Siswa mengerjakan latihan soal
Ø  Siswa melakukan tanya jawab
Ø  Guru memberikan penguatan
Ø  Guru memberikan penilaian


F.   Sumber Belajar             :
Ø  Modul Mengikuti prosedur keamanan, keselamatan  dan  kesehatan kerja, penerbit: Trans, Jakarta
Ø  Buku-buku referensi yang relevan dengan materi yang diajarkan
G.  Penilaian :
1.Teknik               : Penilaian  proses dari hasil perkembangan pemahaman dan   
pekerjaan  siswa
2.      Instrument     : Tes formatif tertulis bentuk pilihan ganda dan atau essay

Gn.Putri,  Juli 2010
Mengetahui:
Kepala Sekolah                                                                                  Guru Mata Pelajaran


(                      )                                                                                    Nurdin Arivin

















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
A.  Identitas
Nama Sekolah                  : SMK Bina Pendidikan 3
Mata Pelajaran                : Kompetensi Kejuruan
Kelas/Semester               : X / 2
Pertemuan Ke-                : ...................................
Alokasi Waktu                 : ( Jumlah pertemuan dikalikan dengan waktu belajar)
Standar Kompetensi       : Mengikuti prosedur keamanan, keselamatan  dan kesehatan  
                                            kerja
Kompetensi Dasar                      : Menjaga standar keamanan penampilan pribadi
Indikator                          : 
Ø  Menunjukkan penampilan pribadi yang sesuai dengan standar kesehatan dan keselamatan di lingkungan kerja
B.  Tujuan Pembelajaran  :
Ø  Setelah menerima informasi tentang kebersihan dan kesehatan pribadi, siswa diharapkan dapat memiliki kesadaran tentang hygiene personal
Ø  Setelah melakukan diskusi dengan siswa lain, siswa diharapkan dapat lebih responsif terhadap pencegahan terjadinya situasi darurat kesehatan pribadi
Ø  Setelah menyusun artikel tentang kesehatan, siswa diharapkan dapat menyebutkan berbagai macam infeksi dan penyakit akibat kerja dan cara menghindarinya
Ø  Setelah menyimpulkan materi yang disampaikan oleh guru, siswa diharapkan dapat mengaplikasikan cara bekerja yang aman
Ø  Setelah mendengarkan penjelasan guru, siswa diharapkan dapat menerapkan prinsip-prinsip kesehatan dan keselamatan kerja
C.  Materi Pembelajaran    :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar